Travel

Rute Baru Garuda Indonesia Bali, Balikpapan, Makassar, Ternate

BisnisLife.com – Garuda Indonesia membuka rute baru dengan destinasi domestik Bali, Balikpapan, Makassar, dan Ternate.

Rute baru Garuda Indonesia ini untuk Denpasar – Balikpapan, Balikpapan – Denpasar, Balikpapan – Makassar, Makassar – Ternate, dan Ternate – Makassar.

Untuk harga tiket rute baru ini mulai dari Rp700 ribuan penerbangan sekali jalan.

Nikmati penerbangan langsung dengan penawaran terbaik untuk pembelian tiket melalui:

  • website www.garuda-indonesia.com, Aplikasi FlyGaruda, Travel Agent (Online & Offline) dan call center Garuda Indonesia.

Jadwal Penerbangan

Rute Nomor Penerbangan Keberangkatan* Kedatangan* Hari Operasional
Denpasar – Balikpapan GA481 12.05 13.45 Senin, Rabu & Jumat
Balikpapan – Denpasar GA480 14:30 16:10 Senin, Rabu & Jumat
Makassar – Balikpapan GA466 09:00 10:15 Senin, Selasa, Kamis & Sabtu
Balikpapan – Makassar GA467 11:00 12.15 Senin, Selasa, Kamis & Sabtu
Makassar – Ternate GA661 03:40 06.25 Senin, Selasa, Kamis & Sabtu
Ternate – Makassar GA660 07.20 08.15 Senin, Selasa, Kamis & Sabtu

*Waktu Lokal.

Syarat dan Ketentuan:

  • Pembelian tiket dapat dilakukan di www.garuda-indonesia.com, Aplikasi FlyGaruda, Travel Agent (Online & Offline) dan call center Garuda Indonesia di nomor 0804 1 807 807 atau 021 2351 9999.
  • Ketentuan black out date mengacu pada ketentuan Garuda Indonesia.
  • Harga dapat berubah sesuai dengan ketersediaan.
  • Penambahan biaya untuk refund, reissued dan reschedule dari tiket pesawat berlaku sebagaimana aturan yang berlaku di Garuda Indonesia sesuai sub-class tiket masing-masing.

Untuk artikel lainnya, lihat terus BisnisLife.com dan Instagram BisnisLife.

Irfan Laskito

Recent Posts

Xanh SM, Aplikasi Taksi Online Baru Dengan Mobil Listrik Vinfast

BisnisLife.com - Dunia taksi online di Indonesia nampaknya akan ada pesaing baru yang datang dengan…

7 jam ago

Merger XL Axiata, Smartfren, SmartTel Senilai Rp104 Triliun

BisnisLife.com - PT XL Axiata Tbk (“XL Axiata”), PT Smartfren Telecom Tbk (“Smartfren”), dan PT…

8 jam ago

Pertamina Untuk Masyarakat, Pertamina Terus Tambah Desa Energi Berdikari

BisnisLife.com - Memperingati hari ulang tahunnya yang ke-67, PT Pertamina (Persero) terus memperkuat perannya dalam…

8 jam ago

Cara Bank BNI Bantu Bisnis Diaspora di Hong Kong

BisnisLife.com - Bank Negara Indonesia 'BNI' mengukuhkan perannya sebagai Agent of Development, bukan hanya di…

8 jam ago

2 Pilihan Kartu Flazz BCA Edisi Spesial Batman

BisnisLife.com - Bank BCA mengeluarkan kartu Flazz edisi Spesial Batman dengan dua pilihan kartu berwarna…

8 jam ago

Pembangunan Terowongan atau Perlintasan Satwa di IKN

BisnisLife.com - Wakil Menteri Pekerjaan Umum Diana Kusumastuti meninjau pembangunan terowongan/perlintasan satwa di IKN. Proyek…

9 jam ago

This website uses cookies.