Industri

Keseruan Ngobrol Bersama Ratusan Member Setia Alfamart

BisnisLife.com – Banyak cara agar menjaga hubungan antara konsumen dengan perusahaannya. Seperti Alfamart yang mempunyai member setia yang sudah berbelanja di Alfamart.

Membangun interaksi dengan berbagai program untuk member dengan berbagai manfaat yang di terima. Kali ini, Alfamart mengajak member setianya berkumpul dengan berbagai keseruan games yang telah dibuat oleh Alfamart. Tidak hanya itu, Alfamart juga mensosialisasikan program yang bisa dimanfaatkan oleh membernya.

Seperti yang disampaikan oleh Branch Marketing Alfamart Nurman Rabbani, acara yang berlangsung di Resto Waroeng Sunda Kedoya Jakarta Barat ini(3/8/2024), merupakan bentuk silaturahmi dan meningkatkan kepercayaan member kepada Alfamart.

Keseruan Ngbrol bareng Ratusan Member Alfamart

“Kami ingin lebih dekat dengan para member setia Alfamart, dan juga mendengarkan masukan dari member kami. Tidak hanya itu, kami juga mengajak mereka untuk seru-seruan dengan berbagai games,” kata dia.

Salah satu member Alfamart, Dahlia  menyebut Alfamart sudah membuat acara yang menarik dan banyak games seru dan doorprize yang menarik.

BACA:

“Terima kasih Alfamart sudah mengajak saya yang memang sudah menjadi member sejak lama, dan semoga Alfamart bisa terus memberikan pelayanan juga harga-harga yang tentunya terjangkau untuk kami,” ujar dia.

Hal senada disampaikan member lainnya, Nurman, “Terima kasih kasih kepada member yang selama ini sudah mempercayakan segala kebutuhan rumah tangga maupun kebutuhan pribadinya di Alfamart, kami akan terus memberikan pelayanan yang terbaik.”

Ochi April

Recent Posts

Swiss-Belhotel Bogor Hadirkan Fasilitas Meeting Room Eksklusif

BisnisLife.com - Swiss-Belhotel Bogor menyediakan fasilitas meeting room sebagai pilihan utama untuk berbagai acara dengan menawarkan…

2 jam ago

Tiket Emirates Mulai Rp5 Jutaan PP Dari Jakarta ke Istanbul, Paris atau Milan

BisnisLife.com - BNI Emirates Travel Fair Hadir dengan berbagai macam promo untuk terbang ke berbagai…

11 jam ago

Menginap di Swiss-Belhotel International Bonus GarudaMiles

BisnisLife.com - Garuda Indonesia bekerja sama dengan Swiss-Belhotel International menghadirkan program menginap bonus GarudaMiles. GarudaMiles…

13 jam ago

Royal Safari Garden Peringati Hari Kartini Dengan Cara Istimewa

BisnisLife.com - Dalam memperingati Hari Kartini, Royal Safari Garden merayakannya dengan cara istimewa melalui kegiatan…

20 jam ago

Industri Alkes Indonesia Berhasil Ekspor USD 273 juta

BisnisLife.com - Industri alat kesehatan 'Alkes' adalah salah satu sektor yang mendapat prioritas pengembangan sesuai…

1 hari ago

KRL Buatan INKA Resmi Tiba, KAI Commuter Siap Uji Coba

BisnisLife.com - KAI Commuter menerima satu rangkaian sarana Kereta Rel Listrik (KRL) terbaru produksi PT…

1 hari ago

This website uses cookies.