Finansial

Gebyar B2B Pertamina BCA 2024 Berhadiah Liburan ke Turki

BisnisLife.com – Bank BCA bekerja sama dengan Pertamina mengadakan ‘Gebyar B2B Pertamina BCA 2024’.

Program ini memberikan seluruh pelanggan Pertamina BCA untuk mendapatkan reward berupa perjalanan bisnis ke Turki untuk total 15 nasabah/Grup.

Anda akan mendapatkan reward atau hadiah ini dengan cara sebagai ‘Top Transaksi’ selama periode program dengan volume transaksi pembayaran tertinggi.

Pembayaran tertinggi atas pembelian produk Pertamina melalui channel BCA selama periode berlangsung.

Catat tanggalnya ya, karena periode program ‘Gebyar B2B Pertamina BCA 2024’ ini berlaku 1 April hingga 30 September 2024

Syarat & Ketentuan Program

*Grup adalah usaha nasabah lainnya, yang melakukan pembayaran atas pembelian produk Pertamina melalui seluruh channel BCA, berdasarkan data yang disampaikan nasabah melalui email cashmanagement@bca.co.id maupun berdasarkan data internal BCA

Tingkatkan terus transaksi pembelian produk Pertamina lewat channel BCA dan raih kesempatan memenangkan perjalanan bisnis ke Turki. Pemenang akan diumumkan pada Oktober 2024.

BACA:

Irfan Laskito

Recent Posts

Indonesia Ditarget Ekspor AC Hingga 10 Juta Unit per Tahun

BisnisLife.com - Wakil Menteri Perindustrian (Wamenperin) Faisol Riza mendorong peningkatan ekspor produk air conditioner (AC)…

2 hari ago

China Airlines Diskon 15% dengan Kartu Kredit BCA

BisnisLife.com - Bank BCA memberikan diskon untuk tiket pesawat China Airlines yang mulai berlaku 15…

2 hari ago

Family Staycation di Swiss-Belhotel Pondok Indah

BisnisLife.com - Swiss-Belhotel Pondok Indah memperbarui paket Family Staycation dengan penawaran spesial yang bikin liburan…

1 minggu ago

Kebijakan Tarif AS, Indonesia Tempuh Jalur Berbeda Dari Tiongkok

BisnisLife.com - Indonesia nampaknya menempuh jalur berbeda dari negara Tiongkok dalam mengatasi kebijakan tarif Amerika…

1 minggu ago

Indonesia – Prancis Bertemu Bahas Kemitraan Sektor Transportasi

BisnisLife.com - Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi bersama Menteri Perdagangan Prancis Laurent Saint-Martin membahas peluang kerja…

1 minggu ago

Swiss-Belhotel Bogor Tawarkan Solusi Produktif “WORKING SPACE 9-5”

BisnisLife.com - Menangkap tren Work From Anywhere (WFA) yang semakin populer, Swiss-Belhotel Bogor menghadirkan inovasi…

1 minggu ago

This website uses cookies.