Skip to content
BisnisLife.com

BisnisLife.com

Info Bisnis & Lifestyle Terpercaya

Primary Menu
  • HOME
  • News
    • Pemerintahan
    • Pendidikan
  • bisnis
    • Industri
    • Bank
    • Finansial
    • Asuransi
    • Telko
    • UMKM
  • BUMN
  • Teknologi
  • Properti
  • Otomotif
  • Kesehatan
  • TOKOH
  • Lifestyle
    • Selebritas
    • Beauty
    • Food
    • Komunitas
  • Showbiz
    • FILM
    • Musik
  • Travel
  • Hotel
search
  • Bank

Cashback 50% di LRT, KCI, DAMRI menggunakan QRIS Tap Livin’ by Mandiri

Irfan Laskito 17 November 2025
Bank Mandiri

Bank Mandiri

BisnisLife.com – Bank Mandiri memberikan cashback untuk transaksi di transportasi Kereta Commuter Indonesia (KCI), LRT  (Jabodebek), dan DAMRI.

Anda bisa memdapatkan cashback 50% maksimal Rp35.000 dengan transaksi menggunakan QRIS Tap Livin’ by Mandiri dengan sumber dana Tabungan.

Transaksi ini berlaku untuk seluruh nasabah Bank Mandiri pengguna Smartphone Android dengan fitur NFC Livin’ by Mandiri.

Jangan sampai ketinggalan ya, karena promo ini berlaku periode program 17 – 30 November 2025.

Mekanisme

  • Promo khusus untuk seluruh nasabah Bank Mandiri yang menggunakan aplikasi Livin’ by Mandiri dengan smartphone OS Android dan berbasis NFC
  • Promo berlaku untuk Seluruh Nasabah Bank Mandiri yang mendownload dan membayar menggunakan QRIS Tap Livin’ by Mandiri sumber dana tabungan di masing-masing moda transportasi.
  • Ketentuan detail promo di setiap Moda Transportasi:

    Transportasi

    Minimial Transaksi

    % Cashback

    Maksimal Cashback

    Kuota

    Media Transaksi

    Kereta Commuter Indonesia

    Rp3 ribu

    50%

    Rp6.500

    1,200/hari

    Gate

     LRT (Jabodebek)

    Rp5 ribu

    50%

    Rp10.000

    350/hari

    Gate

    DAMRI

    Rp50 ribu

    Rp35.000

    2,700/periode program

    POS DAMRI

  • Nasabah berhak mendapatkan cashback sebanyak 1x transaksi pertama /user di masing-masing moda transportasi.
  • Pemberian cashback tidak berlaku kelipatan.
  • Cashback diterima dalam bentuk saldo yang akan dikreditkan ke rekening nasabah Livin’ by Mandiri secara realtime atau paling lambat hari Jumat atau Hari Kerja di minggu berikutnya.

Tata Cara Penggunaan QRIS Tap Livin’ by Mandiri 

Tata cara enable NFC dan Set QRIS Tap. Buka Aplikasi Livin’ by Mandiri dan klik QRIS tap lalu masukkan pin Livin’ by Mandiri dan enabled NFC.

  • Tata Cara Penggunaan Qris Tap Livin’ by Mandiri;
  • Login Aplikasi Livin by Mandiri; buka Fitur QRis Tap; Masukkan Pin Livin by Mandiri ; Dekatkan Handphone anda pada mesin EDC/Mpos/Gate Pembayaran untuk melakukan transaksi;
  • Transaksi berhasil dengan notifikasi yang muncul dari Livin’ by Mandiri
  • Pastikan andah telah mengaktifkan NFC pada handphone anda
  • Hanya berlaku di Android

Syarat dan Ketentuan Program

  • Promo ini tidak dapat diuangkan.
  • Bank Mandiri & Mitra berhak melakukan perubahan syarat dan ketentuan promo.
  • Bank Mandiri & Mitra dapat memperpanjang periode program sewaktu-waktu.
  • Program ini tidak dapat digabung dengan promo lainnya.
  • Promo bersifat non-refundable, tidak dapat dibatalkan, dan tidak dapat diubah.

Baca artikel menarik lainnya di website BisnisLife.com  dan lihat Instagram BisnisLife Media.

 

Post navigation

Previous: dr. Reza Gladys Hadir di Gebyar ABG BPOM, Dorong Inovasi Skincare Lokal
Next: Industri Farmasi dan Kosmetik Indonesia Berhasil Tembus Pasar Dunia

berita terkait

cara cek saldo Reward BCA miles
  • Bank

Tukar Reward BCA Jadi JAL Miles, GarudaMiles, KrisFlyer, AirAsia Point, & LinkMiles

Irfan Laskito 18 November 2025 0
SBN seri Sukuk Tabungan seri ST015 Hadir di BCA
  • Bank

Investasi SBN Ritel seri Sukuk Tabungan seri ST015 Hadir di BCA

Irfan Laskito 13 November 2025 0
Kartu Kredit DBS Vantage Visa Infinite
  • Bank

9 Kelebihan Kartu Kredit DBS Vantage Visa Infinite

Arga Putra 6 November 2025 0

Highlights

Bayer 3
  • EDITOR PICK
  • Kesehatan
  • Lifestyle

“Morning Surge”, Fase Paling Berbahaya Bagi Pasien Hipertensi

Ochi April 20 November 2025 0
BAYER 1
  • EDITOR PICK
  • Kesehatan
  • Lifestyle

Mengapa Pengelolaan Hipertensi 24 Jam Sangat Penting?

Ochi April 20 November 2025 0
Etihad Airbus
  • Bisnis

Etihad Pesan 32 Pesawat Airbus Baru, Tiba Mulai 2027

Irfan Laskito 20 November 2025 0
Mendag Busan Tinjau Pasar Jelang Libur Nataru 2025
  • Bisnis

Pemerintah Pastikan Harga Bahan Pokok Stabil Jelang Nataru 2026

Irfan Laskito 20 November 2025 0
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Kontak
  • Kebijakan Privasi
Copyright ©BisnisLife All rights reserved. | MoreNews by AF themes.
Go to mobile version