10 Partai Hasil Quick Count KPU 16,72%
BisnisLife.com – Hasil sementara penghitungan suara Legislatif DPR RI pada situs KPU menempatkan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan ‘PDIP’ di posisi pertama.
Hasil Real Count KPU ini telah masuk 16,72% suara pada 16 Februari 2024 jam 14.32 WIB.
Di peringkat kedua Golkar mendapatkan 14,39% suara dan Gerindra di posisi ketiga dengan 12,52% suara.
Partai Kebangkitan Bangsa ‘PKB’ dan Partai Nasional Demokrat ‘Nasdem’ mendapatkan suara sebanyak 10,55% dan 8,85%.
Kedua partai yang mendukung pasangan Anies – Muhaimin itu mendapatkan urutan keempat dan kelima.
Sedangkan di posisi 10, ada Partai Solidaritas Indonesia ‘PSI’ mendapatkan persentase sebanyak 2,67%.
Berikut urutan posisi sementara perhitungan KPU dengan hasil suara sebanyak 16,72%:
- PDIP – 5.115.318 (16,35% )
- Golkar – 4.501.004 (14,39%)
- Gerindra – 3.918.209 (12,52%)
- PKB – 3.299.776 (10,55%)
- Nasdem – 2.769.835 (8,85%)
- PKS – 2.433.203 (7,78%)
- Demokrat – 2.358.834 (7,54%)
- PAN – 2.134.104 (6,82%)
- PPP – 1.338.750 (4,28%)
- PSI – 836.872 (2,67%)
BACA:
5 Strategi Dongkrak Kinerja Industri Furnitur
Kinerja Industri Nasional Bisa Lebih Melejit Dengan 2 Kebijakan
Optimisme Pelaku Usaha Industri Pengolahan Nonmigas di 2024
Indonesia Jadi Bagian 10 Besar Negara Manufaktur di Dunia
Untuk melihat perhitungan suara KPU, KLIK LINK INI.